Sabtu, 13 Desember 2014

Crossword Compiler v7.1

Anda pasti suka teka-teki atau orang sana biasa menyebutnya puzzle.
Sedikit saya akan membicarakan Teka-teki Silang (TTS) yang sering kita jumpai di media cetak (majalah, koran, buku TTS, dll). Disebut Teka-teki Silang karena biasanya terdiri dari kolom-kolom dan baris-baris kotak yang saling silang, dimana kita harus mengisi kata atau angka sesuai pertanyaan/petunjuk yang ada.
Berikut ini adalah sebuah software yang berguna untuk membuat TTS.


Software yang bernama Crossword Compiler ini memiliki fitur yang cukup lengkap, antara lain:

  • New Puzzle Wizard, membantu Anda untuk menentukan ukuran, memilih kata yang akan digunakan, dan membuat teka-teki secara otomatis.
  • Theme and Vocabulary Puzzles, Anda dapat dengan mudah memilih kumpulan kata yang telah dibuat sendiri atau dari kata yang sudah disediakan (dalam bahasa Inggris tentunya), selain itu juga bisa menentukan bentuk tampilan teka-teki yang akan Anda buat.
  • Newspaper Puzzles, memungkinkan Anda untuk membuat teka-teki sesuai standar yang sering ditampilkan di majalah atau koran.
  • Aplikasi mampu mencari dan menentukan sendiri kata apa yang pas untuk mengisi kotak-kotak yang tersedia.
  • Aplikasi juga mendukung berbagai jenis teka-teki semisal sudoku.
  • Print and Publish, jika sudah selesai dengan pembuatan teka-teki Anda bisa mencetaknya langsung atau eksport ke file PDF, bahkan bisa juga diupload ke web.
Bagaimana, Anda tertarik untuk membuat teka-teki silang?
Silahkan unduh softwarenya 

Crossword Compiler v7.1 + Keymaker

PETUNJUK INSTALASI:
1. Ekstrak file yang sudah didownload pada drive/folder sesuka hati Anda,
2. Jalankan xwdcmp7 yang terletak pada folder "Crossword.Compiler.v7.1",
3. Selesaikan proses Instalasi! Jika sudah selesai, tutup aplikasi lalu jalankan Keymaker,

Mudah sekali bukan?

1 komentar:

Web Hosting