Minggu, 15 Februari 2015

Lirik Lagu Hymne Guru: Pahlawan Bangsa Pembangun Insan Cendekia

Hallo sahabat,
Insan pendidikan pasti semua sudah tahu dan hafal lagu berjudul "Pahlawan Tanpa Tanda Jasa" ciptaan Sartono yang sejak tahun 1994 disepakati sebagai Hymne Guru. Lagu ini berisi ungkapan rasa terima kasih dan penghormatan terhadap guru atas ilmu yang telah diberikannya.

Terpujilah, wahai engkau ibu bapak guru
Namamu akan selalu hidup dalam sanubariku
Semua baktimu akan kuukir di dalam hatiku
Sbagai prasasti trima kasihku tuk pengabdianmu
Engkau sebagai pelita dalam kegelapan
Engkau laksana embun penyejuk dalam kehausan
Engkau patriot pahlawan bangsa, tanpa tanda jasa


Sejak peringatan Hari Guru ke-25 tahun 2008, telah terjadi perubahan lirik lagu untuk menyesuaikan dengan kondisi guru di masa sekarang. Untuk itu Sartono bernegoisasi dengan Direktorat Jenderal Peningkatan Mutu Pendidik dan Tenaga Kependidikan Departemen Pendidikan Nasional.
Perubahan tersebut terletak pada baris terakhir dimana lirik "..pahlawan bangsa, tanpa tanda jasa." digantikan dengan "..pahlawan bangsa, insan cendekia."

Inilah lirik lagu Hymne Guru terbaru dengan judul "Pahlawan Bangsa Pembangun Insan Cendekia" tersebut,

Terpujilah, wahai engkau ibu bapak guru
Namamu akan selalu hidup dalam sanubariku
Semua baktimu akan kuukir di dalam hatiku
Sbagai prasasti trima kasihku tuk pengabdianmu
Engkau sebagai pelita dalam kegelapan
Engkau laksana embun penyejuk dalam kehausan
Engkau patriot pahlawan bangsa, insan cendekia

Not angka Hymne Guru: Pahlawan Bangsa Pembangun Insan Cendekia

Demikian, semoga informasi ini bermanfaat.

Web Hosting